Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2014

Rumus Pythagoras Serta Penerapannya

Rumus Matematika yang sangat familiar dikalangan pelajar yaitu rumus pythagoras, bagi sobat semua juga pastinya sudah tidak asing lagi. Pengertian dari rumus pythagoras yaitu rumus yang digunakan untuk mencari panjang sisi pada sebuah segitiga siku-siku. Apa itu segitiga siku? yaitu segitiga yang salah satu sudutnya memiliki besar 90°. Untuk membuktikan rumus pythagoras / teorema pythagoras diatas, sebenarnya terdapat banyak cara. Pada kesempatan kali ini akan kita gunakan cara sederhana untuk membuktikannya. Jika kita mempunyai segitiga siku-siku, cobalah disusun sehingga membentuk sebuah persegi seperti gambar dibawah ini. Luas Persegi Besar = Luas persegi Luas Persegi Besar = luas persegi putih Kecil + Luas 4 Segitiga (a+b) 2 = c 2 + 1/2ab+1/2 ab+1/2 ab +1/2 ab                              (a+b) 2 = 2 ab          a 2 + 2ab + b 2 = c 2 + 2ab           a 2 + b 2 = c 2 Pembuktian teorema pythagoras yang lain dapat sobat lakukan langsung dirumah, jika rumah soba